Kumpulan berita PT Krakatau Steel terbaru dan terupdate. PT Krakatau Steel merupakan pabrik baja tertua di Indonesia yang berada di Kota Cilegon, Provinsi Banten. Diinisiasi oleh presiden pertama Republik Indonesia Soekarno, PT Krakatau Steel memiliki sejarah panjang yang dimulai sejak 1960 dengan nama proyek baja Trikora hasil kerjasama dengan Uni Soviet.